MENJADI ANAK SAH DARI SUAMI-ISTERI

Hari itu, Seloso Kliwon, tanggal 6 September 2022, dari pagi-pagi buta, Jakarta dan sekitarnya sampai perjalanan ke arah Gunung Sidamanik, Kab Bogor, diguyur hujan. Udara dingin menyelimuti sepanjang perjalanan Tim Institut Kewarganegaraan Indonesia (IKI) ke Wihara Darma Mulia, Kampoeng Pecinan Simpak, Parung Panjang, Kab Bogor. Hari itu, IKI memfasilitasi Perkawinan Massal warga masyarakat Parung Panjang […]

Read More